Selamat Datang di Website Resmi Desa Budaya SUKOREJO Kecamatan Parengan Kabupaten Tuban Provinsi Jawa Timur

Artikel

BALAI DESA SUKOREJO SELALU RAMAI

13 April 2022 10:23:09  admin  665 Kali Dibaca  Berita Desa

Pemdes Sukorejo-Balai Desa Sukorejo selalu ramai, ada apa disana? Selain keperluan mengurus surat ternyata fasilitas yang ada dikantor desa berupa wifi gratis dari pemerintah desa menjadi magnet untuk menarik warga masyarakat untuk datang ke kantor desa. Setiap hari Balai Desa Sukorejo selalu ramai mulai anak-anak hingga remaja, bahkan orang dewasa pun juga ada. Tidak hanya hari kerja saja, hari liburpun selalu ada orang ke balai desa untuk mendaptkan wifi gratis. Rata-rata pengguna wifi desa ini adalah anak sekolah yang mengerjakan tugas sekolah sambil belajar kelompok, namun tak jarang yang sekedar WiFi an untuk mengisi waktu luang sembari menunggu waktu berbuka puasa. Biasanya ibu-ibu melenial ikut memanfaatkan wifi gratis ini untuk mencari resep-resep masakan dan minuman untuk menu berbuka puasa. Titik kumpul pengguna free wifi desa ini adalah di pendopo balai desa karena temapatnya terbuka, sejuk, dan bersih. Penjaga kantor desa kang Marsudi dengan rajin membersihkan lantai agar pengguna wifi bisa lesehan dan betah berlama-lama di balai desa. Cara menghubngkan wifi ke android atau laptop cukup mudah karena tidak ber password, buka aplikasi Setelan di perangkat. ketuk jaringan & internet, ketuk jaringan yang tercantum free wifi desa, maka akan langsung tersambung. (aris/ayik)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Wilayah Desa

Sukorejo Desa Budaya

Peta Desa

Sinergi Program

Prodeskel
Website Kabupaten Tuban
Taprose Temanku
Smart Village Tuban

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Alamat : Jl. Jendaral Soedirman No. 27
Desa : Sukorejo
Kecamatan : Parengan
Kabupaten : Tuban
Kodepos : 62366
Telepon :
Email : pemdessukorejo01@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:574
    Kemarin:250
    Total Pengunjung:450.093
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.221.112.220
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel

24 Agustus 2016 | 21.863 Kali
Struktur Organisasi Perangkat Desa
26 Agustus 2016 | 21.825 Kali
Wilayah Desa
22 April 2014 | 21.817 Kali
Peta Desa
26 Agustus 2016 | 21.815 Kali
Sejarah Desa
30 April 2014 | 21.728 Kali
RT RW
30 April 2014 | 21.714 Kali
RPJM Desa
30 April 2014 | 21.695 Kali
Karang Taruna
20 April 2014 | 21.567 Kali
Pengantar Nikah
20 September 2019 | 644 Kali
Dispemas dan KB Gelar Bursa Inovasi Desa, Ini Tujuannya
24 Agustus 2016 | 21.583 Kali
Visi dan Misi
24 September 2019 | 699 Kali
Dukung Tuban Sebagai Smart City, Diskominfo Gelar Bimtek
20 April 2014 | 21.572 Kali
Pengantar KK
12 Februari 2020 | 850 Kali
PENJARINGAN PRANGKAT DESA TAHUN 2020
19 Desember 2021 | 835 Kali
INTERNET GRATIS UNTUK WARGA